Harga Motorola Razr 50 Ultra Lengkap dan Spesifikasinya!

Era sekarang adalah era dari 5G, berbagai jenis ponsel mengeluarkan jenis varian terbaru dengan dukungan sinyal jaringan ini. Jaringan yang mempunyai kecepatan lebih baik ketimbang generasi sebelumnya 4G. Untuk Anda yang ingin segera ganti ke ponsel 5G dengan harga terjangkau, Anda bisa mencoba dan menjatuhkan pilihan gadget terbaik Anda pada ponsel terbaru dari Motorola dengan tipe Motorola Razr 50 Ultra.

Motorola Razr 50 Ultra

Sekilas Tentang Ponsel Motorola Razr 50 Ultra

Motorola Razr 50 Ultra

Desain yang cukup menarik menggunakan model khas ponsel kelas mewah, varian ini cukup menarik untuk Anda coba. Bahkan sekarang ini Motorola juga mempunyai desain baru yang lebih bergaya dan cocok untuk anak muda. Dengan dukungan layar yang sudah menggunakan lebar sampai 6.9 inchi tentu saja membuat semua pengguna ponsel ini bisa merasakan sensasi bermain game dan menonton film maupun akses ke dalam internet dengan layar yang lebih luas. Terlebih lagi teknologi pada layar yang di sematkan, tentu membuat pengguna semakin nyaman pada tampilan yang di hasilkan.

Pada generasi ponsel Motorola yang satu ini juga menggunakan ram 8 sampai 12 GB untuk varian ram yang mereka sematkan. Untuk bermain game, bermedia sosial dan juga melakukan pergerakan aplikasi yang multitasking jelas akan lebih aman dan lebih nyaman. Sekelas ponsel dengan dukungan spesifikasi yang demikian, tentu sangat cocok untuk bagi semua kalangan. baik kalangan anak muda dan kalangan dewasa maupun remaja. Untuk berkomunikasi dan berbisnis atau pun bermedia sosial dan menggunakan internet, ponsel Motorola Razr 50 Ultra ini cukup mumpuni untuk menjalankan semau aspek teknologi sekarang ini.

Spesifikasi Motorola Razr 50 Ultra

Ada beberapa spesifikasi dasar yang sebaiknya Anda ketahui lebih dulu sebelum membeli ponsel ini. Apalagi dengan kinerja yang Motorola Razr 50 Ultra hasilkan. Berikut spesifikasi dasar sebelum pengguna memutuskan untuk membeli Motorola Razr 50 Ultra.

1. Layar

Dari segi layar, ponsel Motorola Razr 50 Ultra menggunakan lebar ukuran layar 6,9 inchi. Sudah kami jelaskan sedikit di awal kalau menggunakan jenis dukungan lebar demikian, sangat cocok untuk menjalankan game. Media sosial dan menonton berbagai video juga sudah cukup mumpuni apalagi untuk sekedar berkomunikasi.

Untuk dukungan dari material dan fitur yang ada pada teknologi layar ponsel ini menggunakan Foldable LTPO AMOLED, 1B colors, Dolby Vision, 165Hz, HDR10+, 3000 nits (peak). Kemudian pada ukuran layar berkisar 6.9 inches, 107.6 cm2 (~84.9% screen-to-body ratio). Untuk pixel sendiri menggunakan 1080 x 2640 pixels (~413 ppi density). Kemudian untuk kelengkapan layar selanjutnya menggunakan Second external LTPO AMOLED, 1B colors, Dolby Vision, 165Hz, HDR10+, 2400 nits.Yang tentunya mendukung 4 inches, 1272 x 1080 pixels, 417 ppi, Gorilla Glass Victus.

2. Jaringan

Untuk jaringan sendiri ponsel ini mendukung berbagai kualitas jaringan terkini seperti GSM / CDMA / HSPA / EVDO / LTE / 5G/. Tentu saja sangat cocok untuk melakukan komunikasi dan memperoleh kecepatan internet yang lebih cepat ketimbang generasi beberapa ponsel sebelumnya.

3. RAM dan ROM

Untuk ram dan rom memang mempunyai sekitar 256GB 8GB RAM, 256GB 12GB RAM, 512GB 12GB RAM. Dan ini tergantung dari varian pembelian yang akan Anda inginkan. Dengan beberapa sentuhan kualitas terbaik dari ROM dan RAM, sebaiknya sesuaikan dengan keinginan. Mengingat varian dari harga unit akan tergantung dengan kuantitas dari RAM dan ROM ponsel.

4. Kamera

Dengan kelengkapan ukuran kamera yang sudah menggunakan 32 MP, f/2.4, (wide), 0.7µm, tentu saja pada bagian kamera depan sudah bisa memperoleh kualitas yang bagus dalam hal pengambilan gambar dan video. Mendukung dengan resolusi HDR dan juga beberapa kelengkapan dukungan fitur kamera yang bagus, bahkan dalam segi kualitas layar kamera juga sudah mencapai 4K@30/60fps, 1080p@30/60fps.

Untuk kamera belakang ponsel ini menggunakan resolusi 50 MP, f/1.7, 24mm (wide), 1/1.95″, 0.8µm, dual pixel PDAF, OIS. Ada satu kamera lagi dengan dukungan spesifikasi 50 MP, f/2.0, (telephoto), 1/2.76″, 0.64µm, PDAF, 2x optical zoom, dan juga ada lampu LED untuk memperoleh penerangan di mode malam.

Rincian kualitas video yang dihasilkan dari ponsel ini bisa mencapai 4K@30/60fps, 1080p@30/60/120/240/960fps, HDR10+, gyro-EIS. Dengan demikian sangat bagus dan cocok untuk semua kalangan, apalagi pecinta video grafi dan foto grafi modern.

5. Body

Karena ponsel ini jenis fold, untuk dimensi Unfolded: 171.4 x 74 x 7.1 mm dan Folded: 88.1 x 74 x 15.3 mm. Dengan berat yang hanya 189 g (6.67 oz) jelas tidak terlalu berat dan nyaman dalam genggaman maupun kantong celana Anda. Desain material yang modern dan berkelas mewah, awet dan ringan menggunakan rincian material Plastic front (unfolded), glass front (folded, Gorilla Glass Victus), silicone polymer back (eco leather), aluminum frame (6000 series), hinge (stainless steel). Untuk bagian dari Nano-SIM, eSIM or Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by), juga sudah ada kelengkapan IPX8 water resistant (up to 1.5m for 30 min).

6. Baterai

Desain baterai ponsel berkelas jelas menggunakan spesifikasi yang awet dari ponsel biasa. Spesifikasi baterai dari ponsel ini memiliki rincian 4000 mAh, non-removable. Tentu sudah hemat dan awet untuk Anda pakai seharian, kemudian untuk dukungan cas juga sudah fast charging, di mana Anda bisa memperoleh pengisian daya yang lebih cepat.

Harga Motorola Razr 50 Ultra

Untuk harga dari ponsel jenis ini masih di kisaran 8 jutaan dan ini tergantung dari tipe varian ram rom yang Anda inginkan. Ini rekomendasi harga yang kami dapatkan dari berbagai sumber toko online, Anda bisa mendapatkan ponsel ini dari toko online dan toko ponsel terdekat di kota Anda.